Snap Shots memudahkan bagi pemilik situs untuk menampilkan tampilan (preview) hyperlink , ringkasan teks, video, grafik saham, MP3, info produk, dan lain-lain. pengunjung web / blog kita hanya tinggal menggerakan kursor pada link. Snap shots akan bekerja ketika kursor menunjuk hiperlink yang ada di web kita, seperti ini
Cara untuk mendapatkan snap shots sangat mudah.
1. Kunjungi website snap shots di www.snap.com.
2. Setelah anda masuk kehalaman web snap shots, tentukan pilihan anda, pilihannya seperti di gambar ini.
Anda akan dibawah ke langkah selanjutnya. Sampai anda mendapatkan kode script untuk snap shots anda seperti ini.
<script src='http://shots.snap.com/ss/xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx/snap_shots.js' type='text/javascript'/>
Setelah mendapatkan kode tersebut, login ke account blog anda. Klik layout, kemudian tab edit HTML. Cari kode </body>. Kemudian tempatkan kode script snap shots anda tepat diatas kode </body>, seperti ini:
<script src='http://shots.snap.com/ss/xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx/snap_shots.js' type='text/javascript'/>
</body>
Setelah itu save template anda.
Selesai.
Selamat mempercantik blog anda.
Print this post
Bookmark this post:
|
3 comments:
[+/-]Click to Show or Hide Old CommentsPit onta sedang mengalami gangguan dengan koneksinya.
keren gag jadinya..
Post a Comment