Sekarang ini blog sudah memiliki multifungsi. Ada yang hanya sekedar untuk menuangkan ide-ide kreatif, pemikiran-pemikiran briliant, curahan hati seseorang. Ada juga sudah memamfaatkan blog yang dimiliki untuk bergelut dengan dunia bisnis, Mulai dari mengikuti program PTC, sampai memasang iklan dan produk di dalam blog. Tapi bagaimana orang dapat menghubungi kita? pakai C-Box? memberikan komentar? bagiamana kalau pesannya bersifat rahasia? Untuk para bloger yang memamfaatkan blognya untuk dunia bisnis ada solusinya. "EMAILMEFORM". Emailmeform atau dalam bahasa kitanya disebut Form Hubungi Saya memiliki fungsi untuk memberikan jalan bagi seseorang yang tertarik lebih jauh dengan kita dan ingin menghubungi kita melalui email. Orang tidak perlu meninggalkan pesan pribadinya di shoutbox, dan kita pun tidak perlu terus memantau blog kita untuk mengetahui apakah ada atau tidak yang tertarik dengan iklan atau barang kita. Hanya dengan mengecek inbox di email, kita dapat mengetahui apakah ada orang yang meninggalkan pesan atau dengan kata lain ada prospek untuk bisnis kita.
Untuk mendapatkannya sangat mudah, sobat hanya tinggal mendaftar di www.emailmeform.com Dan layanan ini gratis. Ketika anda masuk kedalam webnya, sobat diarahkan untuk mendaftar terlebih dahulu, setelah itu sobat akan dibimbing step-by-step sampai dengan memasangkan form tersebut diblog kita.
Untuk melihat contohnya silahkan sobat klik link berikut....Hubungi Saya
Bagaimana tertarik?? selamat mencoba.
Print this post
EMAIL ME FORM
Untuk mendapatkannya sangat mudah, sobat hanya tinggal mendaftar di www.emailmeform.com Dan layanan ini gratis. Ketika anda masuk kedalam webnya, sobat diarahkan untuk mendaftar terlebih dahulu, setelah itu sobat akan dibimbing step-by-step sampai dengan memasangkan form tersebut diblog kita.
Untuk melihat contohnya silahkan sobat klik link berikut....Hubungi Saya
Bagaimana tertarik?? selamat mencoba.
Print this post
Bookmark this post:
|
Labels: Tutorial Dasar
7 comments:
[+/-]Click to Show or Hide Old Commentsnice info kang
keep share
Infonya keren... bermnafaat lho dan bisa di coba nih.
thx untuk informasinya
ini blog saya..
http://vanias-story.blogspot.com/
wooow.. ini yang di cari..
thx ilmunya ya broo
Wah ini wajib dicoba nich
makasih sob...
btw bisa dipasang di joomla gak yach? :-/
Regards,
Ghustie Samosir
www.hanyainfo.blogspot.com
Saya tidak tahu persis bisa atau tidaknya. Pertama saya seorang newbiie mas.....ora mudeng karo joomla. Btw, harusnya sih bisa, soalnya tuh form ada kode HTMLnya....so saya juga masukin kode HTML alias URL-nya. trims semoga membantu.
disaat lagi bingungya mencari ini..eh ketemu disini..mntap bener..pucuk dicinta ulam jengkol..langsung sidikat saja y...terima kasih...
Post a Comment